Pages

Thursday, May 6, 2010

EDELWISE


Puncak gunung Tinggi Nan Sunyi...Tempat para pendaki melepas Segalanya. Hilang sudah lelah jika bersandar di puncaknya. Terlebih ketika pandangan melihat Bunga Kecil Putih Berseri
Edelwise..Mungil nan mempesona
Edelwise Menunjukkan Keabadian, Kemisteriusan alam
Tercipta untukmu diketinggian. Dimana semua tampak tak terlihat dari puncak ini, namun edelwise kecil tampak berseri seperti senyum para bidadari.

By Anton apollo

No comments:

Post a Comment